Visi misi dan tujuan
VISI
Unggul dalam IMTAQ, Cerdas dalam Berilmu, Mulia dalam Berakhlak dan Berwawasan Lingkungan.
MISI
- Menyelenggarakan pendidikan yang berorientasi pada mutu lulusan yang berkualitas baik secara keilmuan, maupun secara moral, dan sosial serta lingkunga sehat
- Mengembangkan sumber daya insani yang unggul dibidang IPTEK dan IMTAQ melalui proses pembelajaran yang efektif dan efisien serta berwawasan lingkungan
- Menumbuhkembangkan semangat keunggulan dalam bidang ilmu pengetahuan, teknologi, agama, dan budaya bagi seluruh civitas akademika
- Meningkatkan wawasan Keilmuan (Tekhnologi) IPTEK dan keislaman (IMTAQ)
- Menerapkan pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif dan menyenangkan (PAIKEM)
- Meningkatkan pencapaian prestasi akademik lulusan dan prestasi non akademik agar siswa mampu melanjutkan pendidikan pada jenjang perguruan tinggi yang berkualitas
- Mengoptimalkan penghayatan terhadap nilai-nilai agama untuk dijadikan sumber kearifan dan kesantunan bertindak dan berwawasan lingkungan
- Mewujudkan kondisi Madrasah yang disiplin dalam belajar dan beribadah, lingkungan Islami dan akhlakul Karimah serta kecintaan dengan kelestarian lingkungan
- Mewujudkan lingkungan Madrasah yang bersih, sehta, indah, rindang, tertib, aman , nyaman dan tenang
Tujuan Pendidikan MAN 1 Kota Padang Panjang
- Terciptanya Madrasah sebagai lingkungan yang islami.
- Mengingatkan seluruh warga Madrasah agar mengutamakan ketertiban dalam belajar dan beribadah
- Menghasilkan siswa yang mencintai ilmu
- Terbentuknya siswa sebagai warga Negara yang baik
- Terampilnya siswa dalam berbahasa Arab dan Inggris secara fasih dan intensif
- Termpil mengoperasikan Komputer
- Menghasilkan siswa yang terampil, teliti dan tangguh dalam praktikum IPA.
- Mampu melaksanakan ibadah sesuai dengan syariat Islam
- Terampil berkhotbah, berpidato, Muhadharah dan Muzakharah .
- Terlatihnya siswa dalam ketrampilan kepramukaan .
- Seluruh warga madrasah dapat beraktifitas dengan baik.